Gubernur Ingatkan Masyarakat, Jangan Terpengaruh dengan Ajaran Radikal
Berita Utama () 24 Maret 2015 07:24:08 WIB
Padang, Informasi maraknya ajaran Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) di beberapa negara termasuk di tanah air. Ajaran yang radikal tidak sesuai dengan ajaran agama Islam, untuk itu masyarakat harus berhati-hati terhadap ajaran radikal.
" kami minta kepada masyarakat di daerah ini agar berhati-hati menerima ajaran dari orang yang tidak kita kenal apalagi ajaran itu bertentangan dengan ajaran agama Islam,himbaunya Irwan Prayitno Gubernur Sumatera Barat, senen (23/3) kemaren.
Katanya, jangan ikuti jangan terpengaruh dengan ajaran yang radikal yang tidak sesuai dengan ajaran Islam yang universal oleh sebab itu tidak perlu ikut.
Orang minang punya pikiran yang demkorat Gubernur juga yakin ISIS tidak masuk ke Sumatera Barat, tapi perlu waspada bagi generasi muda dan mahasiswa kita, untuk jangan mudah terpengaruh. ujarnya.
(Humas Sumbar)
Berita Terkait Lainnya :
- Gubernur Irwan Prayitno lakukan Gerakan Tanam Kawasan Padi dan Sayur di Solok
- Muslim Kasim : Masyarakat Mesti Manfaatkan Momen TDS untuk Meningkatkan Kesejahteraannya.
- Gubernur Irwan Prayitno : Dengan Puasa harusnya Bisa Redam Inflasi
- Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan
- Gubernur Irwan Prayitno menjeput Aspirasi Masyarakat Melalui Kegiatan Motorcross di Nagari Ampia Parak Pessel