LAPORAN AKTIVITAS GUNUNGAPI

LAPORAN AKTIVITAS GUNUNGAPI

Badan Penanggulangan Bencana Daerah HERA ARMAN, ST(Badan Penanggulangan Bencana Daerah) 05 Juni 2017 10:05:14 WIB


PERIODE PENGAMATAN
05-06-2017 00:00-06:00 WIB

GUNUNGAPI
Marapi (2891 mdpl),
Agam, Batusangkar,
Sumatera Barat

METEOROLOGI
Cuaca berawan dan mendung. Angin bertiup lemah ke arah barat.

VISUAL
- Gunung kabut 0-III. Asap kawah tidak teramati.

KEGEMPAAN
- Letusan
(Jumlah : 9, Amplitudo : 1-3 mm, Durasi : 8-34 detik)

KETERANGAN LAIN
Nihil

KESIMPULAN
Tingkat Aktivitas G. Marapi Level II (Waspada)

REKOMENDASI
Masyarakat disekitar Gunungapi Marapi dan pengunjung/wisatawan tidak diperbolehkan mendaki Gunungapi Marapi pada radius 3Km dari kawah/puncak.

PENYUSUN LAPORAN
Hartanto Prawiro, A.Md.

SUMBER DATA
KESDM, Badan Geologi, PVMBG
Pos Pengamatan Gunungapi Marapi