Gubernur Sumbar Kunjungi Bapenda Sumbar dan BPKAD Sumbar saat Wirid Jumat pagi
Berita OPD Admin Bapenda() 04 Agustus 2023 14:23:24 WIB
Jumat, 04/08/2023. Bapenda Sumbar dan BPKAD Sumbar melaksanakan kegiatan Rutin Wirid setiap jumat pagi sebelum memulai aktivitas pekerjaan di Aula Gedung Bapenda Sumbar laintai III.
kegaitan pada wirid jumat hari kedatangan tamu spesial dari Gubernur Sumatera Barat H. Mahyeldi Ansharullah, S.P,. Pada kesempatan wirid tersebut Mahyeldi Menyampaikan sejumlah pesan pesan terutama terkait dengan Perbuatan baik yang kecil sering kita anggap tidak bernilai. Membuang duri dari tengah jalan menjadi tampak sepele, tapi jika tidak disingkirkan, akan ada orang yang terluka. Jika perbuatan baik yang tampak sepele sering dilakukan, ia akan menjadi tumpukan kebaikan yang besar. maka dari itu perbanyaklah niat baik kepada semua orang, perbanyak kebaikan, perbanyak senyuman, agar meningkat keimanan menuju muttaqin(ketaqwaan). Melakukan kebaikan-kebaikan akan mempengaruhi aura kegiatan kita...maka dari itu jika berbuat berbuat baik maka kegiatan kita juga akan baik. didunia kita berbuat baik, diakhirat kita mendapat pahala.
Berita Terkait Lainnya :
- Gubernur Sumbar Menerima Si Kompak Award untuk Ke Dua Kalinya
- Gubernur Sumbar Menerima Si Kompak Award untuk Ke Dua Kalinya
- Gubernur Sumbar Kunjungi Latihan Operator Hand Traktor di UPTD BMP TPH Sumbar
- Gubernur Sampaikan LKPJ, DPRD Soroti Jumlah Penduduk
- Gubernur Sumbar Diminta Tindaklanjuti Rekomendasi DPRD Soal Balairung