Berita Utama

Bulog Kembali Salurkan 269,5 Ton Beras CBP ke Daerah Terdampak Bencana di Sumbar, Total Sudah 725,8 Ton

Padang - Perusahaan Umum Bulog Kanwil Sumatera Barat (sumbar) Melalui Dinas Pangan Sumbar, Hari Ini, Selasa (9/12/2025), Secara Masif Menyalurkan Cadangan Beras Pemerintah (cbp) Sebanyak 269,5 Ton Untuk Memenuhi Kebutuhan Logistik Pangan Bagi Masyara

oleh : Rina Yuli Hefni, S.ST.(DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA DAN STATISTIK), 09 Desember 2025 15:30:38 WIB

Baca Selengkapnya

Pemprov Sumbar Perpanjang Status Tanggap Darurat Hingga 22 Desember 2025  

Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (pemprov Sumbar) Resmi Memperpanjang Masa Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Selama 14 Hari, Hingga 22 Desember 2025. Perpanjangan Ini Diumumkan Langsung Oleh Gubernur Sumbar, Mahyeldidalam Sebuah Keter

oleh : Havina Mirsya \'afra, S. Sos.(DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA DAN STATISTIK), 09 Desember 2025 13:37:28 WIB

Baca Selengkapnya

Wagub Vasko Dampingi Menteri PU Tinjau Kerusakan Infrastruktur Pascabencana di Sumbar

Wakil Gubernur Sumatera Barat (wagub Sumbar), Vasko Ruseimy Mendampingi Menteri Pekerjaan Umum Ri, Dody Hanggodo Meninjau Langsung Sejumlah Infrastruktur Yang Rusak Akibat Bencana Hidrometeorologi Di Sumbar, Senin (08/12/2025). Peninjauan Dilakukan U

oleh : Havina Mirsya \'afra, S. Sos.(DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA DAN STATISTIK), 09 Desember 2025 13:35:45 WIB

Baca Selengkapnya

Pemprov Sumbar Terima 5 Truk Bantuan Logistik dari Pemkot Palembang

Padang — Bantuan Kemanusiaan Terus Mengalir Untuk Sumatera Barat (sumbar). Terbaru, Pemprov Sumbar Menerima Dukungan Kemanusiaan Dari Pemerintah Kota (pemkot) Palembang Yang Menyalurkan 5 Truk Logistik Sebagai Bentuk Solidaritas Pascabencana Ba

oleh : Rina Yuli Hefni, S.ST.(DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA DAN STATISTIK), 08 Desember 2025 17:55:15 WIB

Baca Selengkapnya

Apresiasi Bantuan Rp 75 Miliar dari Kementan, Gubernur Mahyeldi Soroti Prioritas Pemulihan 25.000 Hektare Lahan Pertanian

Padang, 8 Desember 2025 – Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (pemprov Sumbar) Menyambut Baik Kedatangan Bantuan Kemanusiaan Skala Besar Dari Kementerian Pertanian (kementan) Dan Badan Pangan Nasional (bapanas). Bantuan Senilai Total Rp 75 Milia

oleh : Dedi Oscar Adams, M.I.Kom.(DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA DAN STATISTIK), 08 Desember 2025 14:06:45 WIB

Baca Selengkapnya