Dinas Kehutanan Provinsi Sumatera Barat Bekerja Sama dengan FAO dan CO2 Operate BV Mengadakan Seminar ANR untuk Pemulihan Ekosistem Hutan di Kawasan Asia Tenggara
Kehutanan () 26 Agustus 2015 06:10:07 WIB
Padang, bertempat di Hotel Pangeran Beach pada tanggal 19 Agustus 2015, FAO (Food Agriculture Organization) bekerja sama dengan CO2 Operate BV dan Dinas Kehutanan Provinsi Sumatera Barat mengadakan seminar ANR (Assisted Natural Regeneration) untuk pemulihan ekosistem hutan di kawasan Asia Tenggara.
Seminar dihadiri oleh perwakilan dari Dinas yang membidangi kehutanan di Kabupaten Agam, Kabupaten Solok dan Kabupaten Tanah Datar, KPHL Bukit Barisan, KPHL Kabupaten Solok, KPHL Kabupaten Sijunjung, Bakorluh Provinsi Sumatera Barat, Bapedalda Provinsi Sumatera Barat, Universitas Andalas, STKIP PGRI Sumatera Barat, Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat, dan para stake holders.
Berita Terkait Lainnya :
- Realisasi Kegiatan APBD Provinsi Sumatera Barat Sampai Dengan Akhir Bulan April 2012
- Dinas Kehutanan Provinsi Sumatera Barat mengikuti sosialisasi Produk Domestik Bruto Kawasan Hutan Indonesia yang diselenggarakan Kementerian Kehutanan
- Dinas Kehutanan Provinsi Sumatera Barat Mengamankan Lima Kubik Kayu
- Tim Operasi Dinas Kehutanan Provinsi Sumatera Barat Serahkan Berita Acara Pelimpahan Penyelidikan Ke Polres Agam
- Tahun 2013 Dinas Kehutanan Provinsi Sumatera Barat Mengembangkan Lima Demplot Gaharu