Info Covid-19 Sumatera Barat, Kamis 10 September 2020

Info Covid-19 Sumatera Barat, Kamis 10 September 2020

Berita Utama Drs. Jasman, MM.(SEKRETARIAT DAERAH) 10 September 2020 19:34:04 WIB


Informasi Covid-19 Provinsi Sumatera Barat

 

Kamis, 10 September 2020
Pukul, 18.00 WIB

Total sampai hari ini telah 3.127 rang Warga Sumbar terinfeksi covid-19. Terjadi penambahan 108 orang warga sumbar positif terinfeksi covid-19. Sembuh bertambah 60 orang, sehingga total sembuh 1.685 orang.

 

Spesimen sampai hari ini:

Jumlah Spesimen Diperiksa: 143.176
Jumlah Orang Diperiksa: 120.116

Positivity Rate (PR): 2,6%.

Total 3.127 orang yang telah dinyatakan positif terinfeksi Covid-19 di Provinsi Sumatera Barat dengan rincian:

  • Dirawat di berbagai rumah sakit 184 orang (5,88%)
  • Isolasi mandiri 1030 orang (32,94%)
  • Isolasi daerah 46 orang (1,47%)
  • Isolasi BPSDM 42 orang (1,34%)
  • Isolasi PPSDM 77 orang (2,46%)
  • Meninggal dunia 63 orang (2,01%)
  • Sembuh 1685 orang (53,89%)

Tim Laboratorium Diagnostik dan Riset Terpadu Penyakit Infeksi Fakultas Kedokteran Universitas Andalas dan Balai Penyidikan dan Pengujian Veteriner Wilayah II Baso dibawah pimpinan dan penanggungjawab Dr. dr. Andani Eka Putra, M.Sc melaporkan 2.092 sample yang diperiksa (Lab. Fak. Kedokteran Unand 1.764 sample dan Lab. Veteriner Baso Kab. Agam 478 sample), terkonfirmasi tambahan 108 (seratus sembilan) orang warga Sumbar positif terinfeksi covid-19, kesembuhan pasien covid-19 setelah 2x konversi negatif bertambah 60 orang.

 

Warga Sumbar terkonfirmasi positif sebanyak 108 orang dengan rincian:

  1. Kota Padang 35 orang.
  2. Kota Padang Panjang 4 orang.
  3. Kota Bukittinggi 20 orang.
  4. Kota Payakumbuah 4 orang.
  5. Kab. Agam 30 orang.
  6. Kab. Tanah Datar 4 orang.
  7. Kab. Pasaman Barat 3 orang.
  8. Kab. Kep. Mentawai 1 orang.
  9. Kab. Dharmasraya 6 orang.
  10. Kab. Limopuluah Koto 1 orang.

Berikut rinciannya:

Kota Padang 35 orang.

  1. Pria 48 th, warga Simpg Haru, diduga terpapar dari pekerjaan, dirawat di RST Reksodiwiryo.
  2. Wanita 32 th, warfa Gn. Pangilun, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  3. Wanita 24 th, warga Simpg Haru, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  4. Warga Aia Camar, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  5. Wanita 56 th, warga Andaleh Timur, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  6. Pria 22 th, warga Ps. Ambacang, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  7. Warga Parak Karakah, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  8. Warga Banuaran, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  9. Pria 34 th, warga Alai Parak Kopi, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  10. Warga Berok, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  11. Wanita 54 th, warga Indaruang, pekerjaan swasta, diketahui dari proses tracing, dirawat di Semen Padang Hospital.
  12. Pria 50 th, warga Sungai Sapiah, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  13. Wanita 36 th, warga Indaruang, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  14. Pria 54 th, warga Puruih, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  15. Wanita 53 th, warga Puruih, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  16. Pria 36 th, warga Alai Pauh, pekerjaan karyawan BUMN, diduga terpapar dari pekerjaan, dirawat di Semen Padang Hospital.
  17. Wanita 27 th, warga Kudapakar, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  18. Wanita 30 th, warga Sawahan, pekerjaan PNS, diduga terpapar dari pekerjaan, isolasi mandiri sementara.
  19. Wanita 68 th, warga Nanggalo, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  20. Wanita 23 th, warga Ps. Ambacang, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  21. Wanita 22 th, warga Sungai Sapiah, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  22. Warga Simpang Haru, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  23. Pria 27 th, warga Lolong Belanti, pekerjaan karyawan swasta, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  24. Pria 24 th, warga Lolong Belanti, pekerjaan swasta, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  25. Wanita 31 th, warga Kuranji, pekerjaan PNS, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  26. Wanita 30 th, warga Limau Manih Selatan, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  27. Warga Gn. Pangilun, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  28. Wanita 21 th, warga Gn. Pangilun, pekerjaan Nakes, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  29. Warga Kuranji, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  30. Wanita 78 th, warga Taruko, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  31. Warga Pauah, pekerjaan Nakes, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  32. Wanita 27 th, warga Kapalo Koto, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  33. Wanita 32 th, warga Surau Gadang, pekerjaan peg. Bank, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  34. Pria 40 th, warga Alai Parak Kopi, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  35. Pria 26 th, warga Surau Gadang, pekerjaan swasta, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.

Kota Padang Panjang 4 orang.

  1. Warga 36 th, warga Ikua Lubuak, pekerjaan guru, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara
  2. Pria 38 th, warga Silaiang Ateh, pekerjaan Brimob, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  3. Anak-anak laki-laki 7 th, warga Sialang Ateh, status pelajar, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  4. Balita 4 th, warga Silaiang Ateh, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.

Kota Bukittinggi 20 orang.

  1. Pria 22 th, warga Mandiangin, pekerjaan Satpam, proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  2. Wanita 69 th, warga Garegeh, pekerjaan IRT, proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  3. Wanita 47 th, warga Aua Kuniang, pekerjaan IRT, riwayat perjalanan dari lampung, isolasi mandiri sementara.
  4. Pria 55 th, warga Balai-Balai, pekerjaan PNS, proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  5. Wanita 59 th, warga Kurai Ekor Labuah, pekerjaan Guru, proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  6. Wanita 17 th, warga Aua Kuniang, status pelajar, riwayat perjalanan dari lampung, isolasi mandiri sementara.
  7. Batita 2 th, warga Mandiangin, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  8. Wanita 33 th, warga Mandiangin, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  9. Wanita 21 th, warga Tigo Baleh, status Mahasiswi, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  10. Pria 48 th, warga Tarok Dipo, pekerjaan TNI, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  11. Pria 39 th, warga Tarok Dipo, pekerjaan TNI, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  12. Pria 36 th, warga Tarok Dipo, pekerjaan TNI, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  13. Wanita 47 th, warga Mandiangin, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  14. Wanita 38 th, warga Mandiangin, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  15. Pria 52 th, warga Mandiangin, pekerjaan Pedagang, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  16. Pria 14 th, warga Mandiangin, status Pelajar, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  17. Wanita 48 th, warga Mandiangin, pekerjaan IRT, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  18. Wanita 51 th, warga Birugo, pekerjaan IRT, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  19. Pria 48 th, warga Mandiangin, pekerjaan PNS, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  20. Pria 52 th, warga Pakan Kurai, pekerjaan PNS, proses tracing, isolasi mandiri sementara.

Kota Payakumbuah 4 orang.

  1. Wanita 29 th, warga Sawah Padang, pekerjaan THL, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  2. Wanita 51 th, warga Payakumbuah, pekerjaan Nakes, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  3. Wanita 56 th, warga Padang Tinggi Piliang, pekerjaan PNS, disuga terpapar dari pekerjaan, dirawat di RSUD Pariaman.
  4. Wanita 36 th, warga Koto Baru, pekerjaan swasta, diduga terpapar dari pekerjaan, dirawat di RSUD Pariaman.

Kab. Agam 30 orang.

  1. Wanita 74 th, warga Tiku Utara, pekerjaan IRT, kontak dengan kasus konfirmasi, dirawat di RSUD Lubuk Basung.
  2. Wanita 17 th, warga Lubuak Basuang, kontak dengan kasus kofirmasi, dirawat di RSUD Lubuk Basung.
  3. Wanita 50 th, warga Tarok Dipo, pekerjaan Nakes, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  4. Pria 41 th, warga Kubang Putiah, pekerjaan Dosen, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara
  5. Pria 48 th, warga Gaduik, pekerjaan PNS, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  6. Wanita 25 th, warga Tilatang Kamang, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  7. Pria 29 th, warga Tilatang Kamang, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  8. Wanita 57 th, warga Tilatang Kamang, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  9. Wanita 23 th, warga Palupuah, pekerjaan Pedagang, diduga terpapar dari pekerjaan, isolasi mandiri sementara.
  10. Pria 33 th, warga Palupuah, pekerjaan Sopir, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  11. Pria 44 th, warga Palupuah, pekerjaan PNS, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  12. Wanita 54 th, warga Ps. palembayan, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  13. Wanita 10 th, warga Ps. Palembayan, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  14. Pria 31 th, warga Ps. Palembayan, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  15. Wanita 52 th, warga Ps. Palembayan, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  16. Pria 66 th, warga Palembayan Tangah, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  17. Pria 39 th, warga Ps. Palembayan, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  18. Wanita 58 th, warga Palembayan Tangah, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  19. Warga Agam, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  20. Pria 38 th, warga Biaro, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  21. Pria 29 th, warga Balai Gurah Biaro, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  22. Pria 23 th, warga IV Koto, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  23. Wanita 55 th, warga IV Koto, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  24. Pria 74 th, warga IV Koto, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  25. Wanita 62 th, warga Jambu Aia, status IRT, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  26. Wanita 40 th, warga Ampek Angkek, pekerjaan Nakes, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  27. Wanita 54 th, warga Lasi, diketahui dari proses tracing, isolasi mandiri sementara.
  28. Wanita 41 th, warga Sungai Pua, pekerjaan Nakes, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  29. Pria 62 th, warga IV Koto, pekerjaan swasta, diduga terpapar dari pekerjaan, dirawat di RSUD Dr. Achmad Mochtar.
  30. Pria 57 th, warga Ampek Angkek, pekerjaan wiraswasta, diduga terpapar dari pekerjaan, dirawat di RSUD Dr. Achmad Mochtar.

Kab. Tanah Datar 4 orang.

  1. Pria 55 th, warga IX Koto, pekerjaan guru, diduga terpapar dari pekerjaan, isolasi mandiri sementara.
  2. Wanita 34 th, warga Tj. Ameh, pekerjaan swasta, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  3. Pria 45 th, warga X Koto, pekerjaan wiraswasta, didiga terpapar dari pekerjaan, isolasi mandiri sementara
  4. Wanita 36 th, warga Batipuah, pekerjaan Nakes, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.

Kab. Pasaman Barat 3 orang.

  1. Pria 31 th, warga Luhak Nan Duo, pekerjaan wiraswasta, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  2. Pria 32 th, warga Lingkuang Aua, pekerjaan PNS, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  3. Wanita 35 th, warga Lingkuang Aua, status IRT, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.

Kab. Kep. Mentawai 1 orang.

  1. Wanita 27 th, warga Sipora Utara, pekerjaan Nakes, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.

Kab. Dharmasraya 6 orang.

  1. Wanita 49 th, warga Sitiuang, pekerjaan kader, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  2. Wanita 35 th, warga Sitiuang, pekerjaan kader, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  3. Wanita 51 th, warga Sitiuang, status IRT, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  4. Wanita 27 th, warga Sungai Rumbai, pekerjaan guru honorer, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  5. Wanita 50 th, warga Sungai Rumbai, status IRT, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.
  6. Wanita 63 th, warga Koto Besar, status IRT, diduga terpapar dari riwayat pengobatan, dirawat di RSUP Dr. M. Djamil.

Kab. Limopuluah Koto 1 orang.

  1. Pria 13 th, warga Harau, status pelajar, kontak dengan kasus konfirmasi, isolasi mandiri sementara.

Pasien sembuh sebanyak 60 orang dengan rincian:

  1. Kota Pariaman 28 orang.
  2. Kota Padang 15 orang.
  3. Kota Payakumbuah 2 orang.
  4. Kota Sawahlunto 1 orang.
  5. Kota Solok 2 orang.
  6. Kota Padang Panjang 7 orang.
  7. Kab. Tanah Datar 4 orang.

Berikut perkembangan Covid-19 di Sumbar, Kamis 10 September 2020 pukul 12.00 WIB.

  • Kasus Suspek dengan total 318 orang
  • Dirawat sebanyak 44 orang.
  • Isolasi mandiri sebanyak 274 orang.

Berikut rincian persentase meninggal dan sembuh per Kabupaten Kota, kondisi Kamis 10 September 2020:

 

1. Kota Padang

Total positif 1.591 orang.
Meninggal 40 orang (2,5%)
Sembuh 1.052 orang (66,1%)

2. Kab. Dharmasraya

Total positif 57 orang.
Meninggal 0 orang (0%)
Sembuh 37 orang (64,9%)

3. Kab. Solok Selatan

Total positif 14 orang.
Meninggal 0 orang (0%)
Sembuh 9 orang (64,3%)

4. Kab. Padang Pariaman

Total positif 158 orang.
Meninggal 3 orang (1,9%)
Sembuh 80 orang (62,5%)

5. Kota Sawahlunto

Total positif 42 orang.
Meninggal 1 orang (2,4%)
Sembuh 25 orang (59,5%)

6. Kota Solok

Total positif 83 orang.
Meninggal 1 orang (1,2%)
Sembuh 48 orang (57,8%)

7. Kota Padang Panjang

Total positif 90 orang.
Meninggal 0 orang (0%)
Sembuh 52 orang (57,8%)

8. Kab. Tanah Datar

Total positif 129 orang.
Meninggal 2 orang (1,6%)
Sembuh 74 orang (57,4%)

9. Kota Payakumbuh

Total positif 79 orang.
Meninggal 0 orang (0%)
Sembuh 43 orang (54,4%)

10. Kab. Solok

Total positif 78 orang.
Meninggal 3 orang (3,8%)
Sembuh 41 orang (52,6%)

11. Kab. Pesisir Selatan

Total positif 67 orang.
Meninggal 1 orang (1,5%)
Sembuh 33 orang (49,3%)

12. Kab. Pasaman

Total positif 11 orang.
Meninggal 1 orang (9,1%)
Sembuh 5 orang (45,5%)

13. Kota Pariaman

Total positif 115 orang.
Meninggal 0 orang (0%)
Sembuh 47 orang (40,9%)

14. Kab. Limopuluah Kota

Total positif 60 orang.
Meninggal 2 orang (3,3%)
Sembuh 23 orang (38,3%)

15. Kab. Kep. Mentawai

Total positif 26 orang.
Meninggal 0 orang (0%)
Sembuh 8 orang (30,8%)

16. Kab. Sijunjuang

Total positif 45 orang.
Meninggal 1 orang (2,2%)
Sembuh 12 orang (26,7%) 

17. Kota Bukittinggi

Total positif 156 orang.
Meninggal 4 orang (2,6%)
Sembuh 31 orang (19,9%)

18. Kab. Agam

Total positif 293 orang.
Meninggal 4 orang (1,4%)
Sembuh 58 orang (19,8%)

19. Kab. Pasaman Barat

Total positif 36 orang.
Meninggal 0 orang (0%)
Sembuh 7 orang (19,4%)

 

ZONASI DAERAH

 Dari 19 Kabupaten Kota Se Sumatera Barat, setelah 26 Minggu masa status tanggap darurat pandemi Covid-19  diberlakukan (30 Agustus sampai dengan 6 September 2020), terjadi perobahan beberapa zona di daerah Kabupaten Kota, yaitu:

Zona Risiko Tinggi (Zona Merah, 1 daerah)

  1. Kota Padang

Zona Risiko Sedang (Zona Oranye, 5 daerah)

  1. Kota Bukittinggi
  2. Kabupaten Sijunjuang
  3. Kabupaten Padang Pariaman
  4. Kabupaten Agam
  5. Kota Pariaman

Zona Risiko Rendah (Zona Kuning, 13 daerah)

  1. Kota Padang Panjang
  2. Kota Payakumbuh
  3. Kota Sawahlunto
  4. Kabupaten Pasaman
  5. Kabupaten Solok
  6. Kota Solok
  7. Kabupaten Pesisir Selatan
  8. Kabupaten Tanah Datar
  9. Kabupaten Pasaman Barat
  10. Kabupaten Solok Selatan
  11. Kabupaten Dharmasraya
  12. Kabupaten Kepulauan Mentawai
  13. Kabupaten 50 Kota

Tetaplah jaga kesehatan dan marilah kita konsisten dan disiplin mematuhi semua protokol kesehatan yang telah ditetapkan oleh pemerintah.

Semoga wabah pandemi covid-19 segera berakhir. Aamiin.

Terima kasih.               

Jasman Rizal
Kepala Dinas Kominfo Provinsi Sumatera Barat selaku Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Sumbar